Cara Cepat Diterima Menjadi Publisher KlikSaya

Menjadi seorang publisher di KlikSaya sehingga bisa mencapai PayOut itu adalah hal yang sangat sulit bagi seorang blogger pemula seperti saya, tetapi dengan ketekunan ngeBlog akhirnya saya berhasil juga menjadi seorang publisher di PPC KlikSaya yang katanya harus memiliki trafik 10.000 visitor per bulan itu. Bagaimana kisah sya sehingga bisa diterima menjadi seorang publisher di KlikSaya , berikut ini adalah kisah dan kiat yang saya lakukan.

Seperti yang sudah saya tulis sebelumnya bahwa untuk diterima menjadi publisher di PPC lokal KlikSaya membutuhkan 10.000 kunjungan per bulan terlebih dahulu. Bagaimana caranya sehingga bisa mendapatkan kunjungan sampai 10.000 per bulan sedangkan visitor di blog yang kita kelola saja hanya berkisar hanya puluhan orang saja..???

Syarat wajib untuk menjadi seorang publisher di PPC lokal KlikSaya adalah trafik blog kita harus lebih besar 10.000 kunjungan per bulannya. Tetapi meskipun trafik di blog kita sudah diatas 10.000 kunjungan per bulan tidak serta merta kita bisa diterima menjadi publisher KlikSaya jika kita tidak bisa mensiasati pemasangan sript iklan yang benar.

Sebagian besar para pencari informasi di dunia maya ini menggunakan gadget dalam genggaman mereka (smart phone). Sedangkan sebagian besar dari smart phone tersebut menggunakan web seluler untuk berselancar di dunia maya, sedangkan script iklan yang kita pasang di halaman utama blog TIDAK AKAN TERBACA apabila menggunakan browser web seluler. Itulah sebabnya mengapa ketika kita lihat statistik blog kita 5.000 visitor hari ini yang terbaca oleh script KlikSaya hanya 1.000, karena memang hanya 1.000 visitor tersebut yang melihat iklan yang kita pasang.

Bagaimana mensiasati agar iklan yang kita pasang selalu bisa terlihat oleh pengunjung meski mereka menggunakan browser web seluler (opera mini, dll)...???

Pasanglah iklan kalian tepat di dalam artikel kalian yang paling populer, kalian bisa juga memasang iklan kalian tersebut di setiap artikel yang kalian tulis.

Sebagai contoh lihatlah contoh iklan sponsor dibawah ini :





Ketika saya mendaftar menjadi publisher PPC lokal KlikSaya, hanya dalam waktu 3 minggu saya ditolak menjadi publisher di KlikSaya oleh Om David. Dalam kurun waktu 2 bulan berikutnya saya bekerja keras untuk mendapatkan trafik yang tinggi, ketika itu trafik bulanan saya sekitar 50.000 kunjungan per bulannya, tetapi meski begitu trafik yang tercatat di laporan KlikSaya hanya 9.000 kunjungan, beruntung meski tidak genap 10.000 saya tetap diterima menjadi publisher di PPC lokal KlikSaya.

Berikut ini adalah kiat sukses untuk diterima menjadi publisher KlikSaya :
  1. Mendaftar pada tanggal 1
    Apabila kalian mendaftar pada tanggal 20 maka iklan kalian hanya butuh waktu 10 hari untuk dibaca oleh script KlikSaya.
  2. Tempatkan iklan di dalam artikel
    Karena meski pengunjung kalian menggunakan browser web seluler iklan kalian akan tetap terbaca oleh script dari KlikSaya.
  3. Tulis artikel-artikel yang bermanfaat bagi umat manusia
    Dengan menulis artikel yang bermanfaat maka kunjungan di blog kalian juga akan meningkat.
  4. Perbanyak berdo'a
    Langkah terakhir banyak-banyaklah berdo'a.




Artikel Terkait

Comments
6 Comments

6 comments:

  1. alhamdulilah sob saya sudah di approve, hehe
    thanks ya share nya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya sob, sama-sama.

      seudah berapa lama menjadi publisher..?
      sudah berapa kali PO..??

      Delete
  2. minimum payout berapa n via apa ya gan?

    jgn lupa mampir ke [url=http://www.sogellizer.web.id]blog saya[/url] ya :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Minimum PO Rp. 60.000,-
      Via transfer Bank sob.

      Delete
  3. Udah coba daftar, tapi gak tahu keterima apa nggak :)

    http://www.mestiqui.com/

    ReplyDelete
    Replies
    1. begitu daftar langsung diterima tetapi tidak langsung jadi publisher ada masa 1 bulan semacam training untuk melihat trafik blog sobat.
      saran saya adalah mendaftarlah ditanggal 1 (awal bulan).
      letakkan 1 slot iklan di dalam artikel yang paling banyak di kunjungi di blog sobat.
      apabila setelah 1 bulan blog sobat ditolak, perbaiki dulu trafiknya.
      bulan berikutnya cobalah untuk mendaftar ulang, contak saja adminnya....pasti dijawab kok.

      semoga bermanfaat.

      Delete

Komentar Anda sangat berarti bagi saya untuk terus mengembangkan konten isi pada blog ini.
Selalu gunakan bahasa yang Baik & Sopan